Harga Rokok Filter Mahal Dan Paling Murah Awal 2024

Ekobisteckno457 Views

foto: ilustrasi

finews, Jakarta – Pemerintah mulai 1 Januari 2024 menaikkan tarif cukai hasil tembakau (CHT) atau cukai rokok .

Kenaikan tarifnya bervariasi tergantung jenis rokok, dengan rata-rata kenaikan 10 persen dibanding 2023.

Naiknya tarif cukai ini berimbas pada naiknya harga rokok di tingkat konsumen.

Adapun dari 54 merek rokok filter yang dijual di situs Klik Indomaret, yang paling mahal saat ini adalah produk Gudang Garam.

Daftar harga 10 merek rokok filter termahal di situs Klik Indomaret per tanggal 2 Januari 2024:

-Gudang Garam Surya Exclusive: 44.500 per
-Esse Golden Leaf: 43.700
-Esse Change Double: 42.500
-Marlboro Red: 42.200
-Marlboro Ice Burst: 42.200
-Marlboro Light: Rp42.200
-Esse Blue Change: 40.300
-Esse Blue: 40.200
-Esse Cafe: 40.000
-Esse Change: 40.000

Harga Rokok Murah

Adapun dari 54 merek rokok filter yang dijual di situs Klik Indomaret, yang paling murah saat ini (2 Januari 2024)adalah produk Camel.

-Camel Option Purple: 18.800
-Camel Option Yellow: 18.800
-Camel Intense Blue: 21.000
-Sampoerna Splash Sunny: 21.000
-Sampoerna Splash Tropical: 21.000
-Sampoerna Ultramild: 21.500
-L.A. Bold: 22.300
-Clas Mild: 22.500
+Djarum Super Mild Black: 22.500
-Envio Mild: 22.700.(*)

 

* katadata.com

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *