foto ; pembagian bansos di balai desa pakisrejo,kamis (12/9)/maji/finews
finews,Tulungagung – Pemerintah Desa Pakisrejo Kecamatan Tanggunggunung bagikan paket Bantuan Sosial berupa paket beras .
Sejumlah 440 penerima manfaat menerima Bansos tersebut di balai desa setempat,pada Kamis (12/9)
Kepala desa Pakisrejo,Barno,S.Pd mengatakan bantuan ini merupakan bentuk nyata pemerintah kepada warga yang kurang mampu.
Di balai desa tampak ramai dengan warga bersamaan dengan kegiatan Posyandu.

Sebelumnya beberapa bulan lalu pada 2 Juli 2024,Barno menyaksikan pembagian Bantuan Langsung Tunai (BLT) untuk 26 KPM.(marji)